Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Impotensi atau disfungsi ereksi merupakan kondisi medis yang umum terjadi pada pria, terutama berusia di atas 50 tahun.

Selain menimbulkan dampak yang signifikan pada individu yang mengalaminya, ternyata banyak yang beranggapan bahwa impotensi bisa mempengaruhi kualitas sperma.

Sehingga, seorang pria yang mengalami impotensi dapat mengalami kemandulan. Namun, pertanyaannya adalah apakah pernyataan tersebut benar atau hanya mitos yang beredar?

Ya, mari kita simak penjelasan lengkap mengenai impotensi, kualitas sperma, dan kemandulan di bawah ini.

Penyebab dan Gejala Impotensi Pria

Impotensi adalah kondisi di mana seorang pria tidak dapat ereksi atau tidak dapat mencapai ereksi yang kuat saat berhubungan seksual dengan pasangannya.

Gangguan seksual yang satu ini, dapat di sebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari faktor fisik hingga faktor psikologis.

Impotensi juga dapat menimbulkan gejala yang berbeda pada penderitanya. Namun, ada beberapa gejala umum yang menandakan seorang pria mengalami impotensi, seperti:

  • Penis tidak dapat ereksi meski mendapatkan rangsangan seksual
  • Libido atau gairah seksual menurun
  • Kesulitan mempertahankan ereksi saat melakukan hubungan seksual

Apakah Impotensi Pria Bisa Pengaruhi Kualitas Sperma?

Impotensi merupakan kondisi yang dapat menyebabkan penderitanya mengalami kesulitan untuk mempertahankan ereksi yang kuat pada saat berhubungan.

Namun, impotensi atau disfungsi ereksi tidak dapat memengaruhi kualitas sperma yang di hasilkan oleh seorang penderita impotensi.

Pria yang mengalami impotensi, akan tetap bisa mengeluarkan sperma pada saat berhubungan seksual dan sperma tetap dapat menghasilkan sperma yang sehat.

Hubungan Impotensi Pria dengan Kemandulan

Impotensi dan mandul adalah dua kondisi yang sangat berbeda, tetapi keduanya dapat memiliki hubungan yang erat.

Meskipun impotensi tidak secara langsung menyebabkan kemandulan, tetapi impotensi dapat menjadi salah satu faktor risiko yang berkontribusi terhadap kemandulan.

Seorang pria yang mengalami impotensi, mungkin tidak akan bisa melakukan penetrasi yang baik pada vagina, sehingga sperma dapat menjadi sulit untuk membuahi sel telur.

Gangguan fungsi seksual tersebutlah yang dapat membuat seorang pria yang mengalami impotensi, sulit untuk memiliki keturunan.

Jika kamu memiliki gangguan seksual seperti impotensi, yang juga dapat menyebabkan kemnadulan, sebaiknya segeralah berkonsultasi dengan dokter di Klinik Utama Sentosa.

Dokter dapat memberikan saran yang tepat untuk mengatasi impotensi, dan dapat mencegah masalah kemandulan yang mungkin terjadi.

Baca Juga: Masalah Seksual pada Pria Ternyata Tidak Cuma Impotensi Lho, Kenali 5 Jenis Lainnya Yuk!

impotensi pria 2

Pentingnya Pemeriksaan dan Mengatasi Impotensi dengan Profesional Medis yang Tepat

Impotensi adalah masalah seksual yang tidak perlu di khawatirkan, jika hanya terjadi sesekali. Namun, jika terjadi secara terus menerus, segeralah mencari bantuan medis yang tepat.

Berkonsultasi dan melakukan pemeriksaan untuk mengatasi impotensi, adalah langkah yang penting untuk di lakukan. Mengapa hal ini penting di lakukan? Berikut penjelasannya.

1. Mengidentifikasi Penyebab dengan Akurat

Dokter dapat melakukan evaluasi menyeluruh, untuk menentukan faktor yang menyebabkan seorang pria mengalami impotensi.

2. Pilihan Pengobatan yang Tepat

Berbagai pengobatan tersedia untuk mengatasi impotensi pada pria, tetapi dokter dapat memberikan rekomendasi pengobatan yang sesuai dengan kondisi masing-masing pasien.

3. Dukungan Psikologis

Tidak hanya memberikan saran pengobatan dan perawatan yang tepat, tetapi dokter juga dapat memberikan dukungan psikologis yang dapat membantu.

4. Pemantauan dan Tindak Lanjut

Setelah memulai pengobatan, dokter akan melakukan pemantauan dan memberikan tindak lanjut apabila di perlukan.

Dengan berkonsultasi pada profesional medis yang tepat, seperti Klinik Utama Sentosa, kamu dapat memperoleh bantuan yang di butuhkan untuk mengatasi impotensi.

Dokter dan staf medis kami, akan memberikan saran pengobatan dan perawatan yang berstandar internasional, yaitu dengan mengutamakan beberapa faktor, seperti:

  • Kesehatan
  • Kenyamanan
  • Kebutuhan
  • Privasi

Tidak hanya itu, biaya pengobatan dan perawatan di klinik kami akan sangat terjangkau, sesuai dengan kondisi masing-masing pasien.

Jadi, jangan ragu untuk berkonsultasi dengan dokter, tanyakan langsung pada dokter melalui layanan Konsultasi Dokter Online.

Layanan ini tersedia melalui Chat Whatsapp, yang dapat kamu gunakan selama 24 jam dan gratis!

Mudah bukan? Jadi, selalu pastikan kamu mendapat saran pengobatan dan informasi kesehatan dari sumber yang tepat ya!

About the Author: Rara
penyakit menular seksual pms
Andrologi
Ginekologi

Lokasi Klinik Utama Sentosa

Konsultasikan Keluhan Anda Bersama Dokter Online. Gratis!

Langsung saja konsultasi online atau reservasi online
di nomor +62812-1230-6885 atau dapat mengklik link Konsultasi Gratis. Rahasia Terjamin.

Comments