Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Terdengar tidak asing jika gejala gonore pada pria memang kian marak dan umum saat ini bukan?

Seperti yang telah diketahui, gonore adalah penyakit kencing nanah akibat infeksi menular seksual bakteri Neisseria gonorrhoeae.

Meski umum, kali ini kamu perlu memperhatikan pembahasan berikut terkait apa saja perlu menjadi perhatian dari gejala gonore pada pria.

5 Gejala Khusus Gonore pada Pria

Perhatikan! Gonore pada pria seringkali muncul dalam hitungan hari setelah terinfeksi dan umumnya penderita akan mengalami:

1. Nyeri atau Sensasi Terbakar saat Buang Air Kecil

Salah satu gejala paling umum dari gonore pada pria adalah infeksi saluran kemih dengan rasa tidak nyaman, nyeri, atau sensasi terbakar saat buang air kecil.

2. Peningkatan Frekuensi Buang Air Kecil

Pria yang terinfeksi gonore juga mungkin mengalami peningkatan frekuensi buang air kecil, meskipun jumlah urine yang keluar mungkin tidak banyak.

3. Keluar Cairan dari Uretra

Cairan yang keluar dari lubang uretra (ujung penis) merupakan tanda khas dari gonore pada pria, biasanya berwarna kuning atau hijau dan bisa kental atau encer.

4. Peradangan pada Testis

Selanjutnya, gejala gonore bisa menyebabkan peradangan pada testis, yang dapat terasa sebagai nyeri atau pembengkakan pada skrotum.

5. Gatal atau Sensasi Terbakar di Daerah Genital

Beberapa pria mungkin mengalami gatal-gatal atau sensasi terbakar di sekitar area penis jika tidak segera mendapat penanganan dokter spesialis di Klinik Utama Sentosa Jakarta.

Gejala Tersembunyi Gonore pada Pria

Sebagai pengingat! Tidak semua pria yang terinfeksi gonore atau kencing nanah akan mengalami gejala yang jelas.

Bahkan, sebagian besar pria mungkin tidak menyadari bahwa mereka telah terinfeksi.

Meskipun tidak adanya gejala ini tampak menguntungkan, dalam jangka panjang dapat menyebabkan penyebaran infeksi yang lebih parah dan penularan tanpa disadari.

Kapan Kamu Harus Mencari Bantuan Medis?

Jika kamu mengalami gejala yang mencurigakan atau merasa telah terpapar dengan seseorang yang mengidap gonore.

Pastikan untuk bisa sesegera mungkin mencari bantuan medis dokter ahli yang berkompeten di Klinik Utama Sentosa.

Dokter profesional kami dapat melakukan tes untuk mengkonfirmasi diagnosis gejala gonore dan memberikan pengobatan pada pria secara sesuai.

Telat pengobatan, risiko kesehatan seperti infeksi pada saluran reproduksi, prostat, atau bahkan infertilitas mungkin mengintai kamu.

Ilustrasi Penderita Gejala Gonore Pada Pria

Cegah dan Obati Gonore dengan Tepat di Klinik Utama Sentosa

Langkah terbaik untuk mencegah gonore adalah dengan menggunakan pengaman setiap kali berhubungan seks dan monogami.

Selain itu, jika kamu telah terdiagnosis positif gonore, hindari penundaan pengobatan!

Baca Juga: Lihat! Gonore Sudah Sembuh Jika Ditandai 7 Ciri-ciri Berikut Ini Lho

Segera ambil langkah proaktif untuk pengobatan gonore sejak gejala awal di alami dan raih kesembuhan hingga tuntas.

Tenang! Akses bebas stigma, mudah, dan aman bisa kamu dapatkan melalui WhatsApp kami secara langsung!

Jangan tunggu sampai gejala gonore pada pria lebih parah dan mengganggu keseharian kamu!

Dengan kesadaran dan langkah yang tepat, disini kamu akan mendapatkan penanganan komprehensif gonore lebih terjangkau serta hasil teruji klinis.

Silahkan hubungi layanan Konsultasi Dokter Online kami dan dapatkan solusi medis terbaik yang sesuai kondisi kamu sekarang! Yuk jaga dan lindungi kesehatan genital.

About the Author: Dita
penyakit menular seksual pms
Andrologi
Ginekologi

Lokasi Klinik Utama Sentosa

Konsultasikan Keluhan Anda Bersama Dokter Online. Gratis!

Langsung saja konsultasi online atau reservasi online
di nomor +62812-1230-6885 atau dapat mengklik link Konsultasi Gratis. Rahasia Terjamin.

Comments